NASKAH.ID - Menjelang Idul Adha, sejumlah orang kerap menyiapkan kurban, termasuk artis Lucinta Luna.
Dalam postingan akun penjual sapi bercap nama Lucinta Luna itu tertulis artis berusia 33 tahun itu akan menyumbangkan hewan kurban.
“Congrats Ayaank, ini tahun kedua loh kamu beli Sapi Raksasa sama aku , emang ya dikau the Real Sultan semoga berkah selalu yah @lucintaluna_manjalita sayang,” tulis akun tersebut, dikutip pada Selasa (6/6/2023).
Postingan tersebut langsung menyedot perhatian netizen.
Baca Juga: Jelang Idul Adha, Pemkab Banyuwangi Antisipasi Penularan Penyakit Hewan Ternak
Kebanyakan netizen menyoroti nama yang terlihat adalah nama Lucinta Luna di kain kulit sapi itu.

Pasalnya, dalam kurban tersebut, ia justru menggunakan nama panggung yakni Lucinta Luna, bukan nama asli.
“Seriuss gue nanya. Apa boleh kalau kurban pakai nama bukan nama asli dari si pemberi hewan kurban? tulis komentar seorang warganet.
“Namanya harus nama asli. Bukan nama panggung mas,” komentar akun lainnya.
Lantas, apakah boleh kurban hewan Menjelang Idul Adha menggunakan nama panggung bukan nama asli?
Baca Juga: Mengapa Idul Adha Disebut Lebaran Haji? ini Penjelasannya!
Mengutip video Youtube Dakwah Milenial, Ustad Khalid Basalamah menjelaskan penyebutan nama saat menyembelih hewan kurban adalah sunnah. Memang, penyebutan ini bermaksud baik untuk pengorbanan.
“Bagi yang mau menyembelih memang sebutin namanya. Tapi kalau memang namanya enggak ada boleh saja dia mengatakan ini kambing bagi yang telah meniatkannya. Jadi boleh saja,” jelas Ustad Khalid Basalamah dalam video yang diunggah empat tahun lalu.
Lebih lanjut, alasan diperbolehkannya penyebutan nama ini adalah karena Nabi Muhammad SAW juga melakukan hal yang sama.
Artikel Terkait
Madridista Pasti Sedih, Karim Benzema Akhiri Karir di Real Madrid, Siapakah Penggantinya?
Nikita Mirzani Bongkar Aib Lolly: Pernah Mabuk dan Pulang Penuh Cupangan di Leher, Padahal Masih Umur...
Gara-gara Nikita Mirzani Lakukan ini, Lolly Sampe Nangis Kejer: Mimi Kelewatan Batas!
Skak Mat Nikita Mirzani, Lolly Tak Sudi Pulang Ke Indonesia: Mimi Mau Aku Live, Bunuh Diri?
Usai Aibnya Dibongkar, Lolly Pertanyakan Hobi Nikita Mirzani Suka Posting Masalah di Media Sosial
Posting Keburukan Anaknya Lolly, Nikita Mirzani Disebut Netizen Kena Karma: Gaya Pacaran Niru Ibunya!
Diterpa Malu, Lolly Akui Temannya Kena Imbas Selentingan Nikita Mirzani: Orang Kampung!
Setelah Resmi, Amanda Manopo Curhat Soal Beda Agama dengan Arya Saloka, Cek Fakta
Viral! Pernikahan Transgender Bule Jerman Dengan Pria Asal Toraja, Warganet: Cuma Wasir yang Memisahkan
Inara Rusli Marah Saat Dikatain Kulitnya Sawo Matang, Netizen Berang: Makin Ngelunjak Haus Pujian